Pangi dan Sa'ut merupakan salah satu makanan khas minahasa, Pangi dan Sa'ut merupakan makan khas mainahasa yang suda ada sejak lama, Tak jarang Pangi dan Sa'ut biasanya di sajikan dalam acara acara besar seperti acara pernikahan, acara kedukaan da lain-lain.
Bagi masyarakat minahasa makanan khas
Pangi dan
Sa'ut pada umumnya dikerjakan oleh para koki kaum pria, karena mermerlukan tenaga yang lebih dalam mengolah makanan khas minahasa ini. bahan utama pangi ini merupakan olahan daun Pangi
(sebutan masayarakat minahasa), serta daging babi dan tentunya disertai bumbu-bumbu yang khas minahasa, hasil olaha tersebut, kemudian di masukan kedalam bulu (
bambu) kemudian dibakar dengan waktu yang cukup lama (3-5 jam)
|
Olahan Sa'ut dimasukan kedalam Bulu (bambu) |
|
Sa'ut yang sudah didalam Bulu (bambu) dan siap untuk di bakar |
|
proses pencampuran rempah rempah pada Pangi |
|
proses pencampuran daging babi pada Pangi
|
|
proses pencampuran pangi, daging. serta rempah rempah |
|
Pangi yang sudah tercampur dengan rempah rempah serta daging babi |
|
proses pengisian pangi dalam bulu (bambu) |
|
pangi dan Sa'ut yang sudah di dalam bulu (bambu) dijejerkan dan siap di bakar
|
|
proses paling akhir dalam pengolahan Pangi dan Sa'ut |
|
proses pematangan dengan cara pembakaran |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar